Hujan terus mengguyur kota Cirebon, Ratusan rumah di Kota Cirebon, Jawa Barat, kembali terendam banjir setelah hujan deras mengguyur Jumat (3/2). Air setinggi satu meter menggenangi Kelurahan Kalijaga, Pegambiran, dan Perumnas.
Aparat kepolisian dan Basarnas pun terpaksa menggunakan empat unit perahu karet untuk mengevakuasi warga yang terjebak di dalam rumah. Namun, masih banyak warga yang tidak mau dievakuasi dengan alasan ingin menjaga harta bendanya.
Selain itu, banjir juga membuat lalu-lintas lumpuh. sejumlah jalan seperti Jalan Penggung Raya, Jalan Cipto Mangunkusumo, dan Jalan Perumnas. Akibatnya, kemacetan tak bisa dihindarkan karena kendaraan terjebak genangan air.
Hingga malam tadi banjir belum surut. Belum diketahui apakah ada korban jiwa dalam bencana banjir kali ini. Diduga banjir terjadi karena buruknya drainase air dan meluapnya beberapa sungai di Cirebon.
Aparat kepolisian dan Basarnas pun terpaksa menggunakan empat unit perahu karet untuk mengevakuasi warga yang terjebak di dalam rumah. Namun, masih banyak warga yang tidak mau dievakuasi dengan alasan ingin menjaga harta bendanya.
Selain itu, banjir juga membuat lalu-lintas lumpuh. sejumlah jalan seperti Jalan Penggung Raya, Jalan Cipto Mangunkusumo, dan Jalan Perumnas. Akibatnya, kemacetan tak bisa dihindarkan karena kendaraan terjebak genangan air.
Hingga malam tadi banjir belum surut. Belum diketahui apakah ada korban jiwa dalam bencana banjir kali ini. Diduga banjir terjadi karena buruknya drainase air dan meluapnya beberapa sungai di Cirebon.
Seorang warga naik becak ketika melintasi genangan banjir di Jalan Cipto Mangkusumo, Cirebon, Jawa Barat, Kamis (2/2) malam. Genangan setinggi 80 cm tersebut akibat hujan deras serta buruknya drainase di tempat itu. (FOTO ANTARA/Fikri Adin)
0 comments:
Posting Komentar